Banyak para blogger yang mempunyai masalah ketika berganti template, yaitu hilangnya widget. Saat ini saya akan memberikan tutorial tentang cara agar widget tidak terhapus ketika berganti template . O...ya, saya juga pernah memberikan tutorial tentang cara agar widget tidak terhapus ketika berganti template dengan cara berbeda disini. Tutorial ini bersumber dari blognya Kang Rohman yang berisi kumpulan tutorial blog, free beutiful blogger template dan tips dan trik blog di blogger, yang beralamat di http://kolom-tutorial.blogspot.com.
Ini adalah tutorial selengkapnya. Untuk lebih mempermudah akan saya bagi tutorial ini dalam tiga langkah.
Langkah 1. Backup Template
1. Silahkan login ke blogger dengan ID anda.
2. Klik Tata letak
3. Klik tab Edit HTML
4. Klik Tulisan Download Template Lengkap Silahkan download file tersebut ke komputer anda
5. Proses backup template selesai. Ini dilakukan hanya untuk berjaga-jaga apabila anda mengalami masalah ketika mengganti template, anda masih punya backup template yang lama.
Langkah 2. Backup Kode Widget (ini yang paling penting).
1. Masih dalam posisi tab Edit HTML .
2. Copy semua kode widget yang anda punyai ke dalam program " note pad " atau text editor lainnya. Kode widget biasanya di awali dengan kode <b:widget...
Contoh kode widget :
<b:widget id='HTML5' locked='false' title='Kirim Artikel Ke Email Anda' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML1' locked='false' title='' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML4' locked='false' title='' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML8' locked='false' title='Sponsor Kang Rohman' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML6' locked='false' title='Site Info' type='HTML'/>
3. Kecuali kode widget yang seperti ini tidak usah di backup karena setiap template sudah ada ;
<b:widget id='Header1' locked='true' title='...(Header)' type='Header'/>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'/>
4. Proses backup kode widget selesai.
Langkah 3. Mengganti template
1. Masih di posisi tab Edit HTML yang tadi.
2. Klik tombol Browse.. yang ada di bagian atas, pilih file template yang sudah anda download di situs penyedia template, kemudian klik tombol Unggah.
3. Akan ada peringatan bahwa Widget akan dihapus.
4. Klik tombol batal.
5. Tuju bagian bawah, cari kode untuk menempatkan widget. Biasanya kode untuk menempatkan widget di awali dengan kode <b:section.... dan di akhiri dengan kode </b:section>. Contoh :
<b:section class='sidebar' id='sidebar' preferred='yes'>
</b:section>
6. Copy lalu Paste kode widget yang tadi telah di backup pada Langkah 2 diantara kode untuk menyimpan widget. Contoh ;
<b:section class='sidebar' id='sidebar' preferred='yes'>
<b:widget id='HTML5' locked='false' title='Kirim Artikel Ke Email Anda' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML1' locked='false' title='' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML4' locked='false' title='' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML8' locked='false' title='Sponsor Kang Rohman' type='HTML'/>
<b:widget id='HTML6' locked='false' title='Site Info' type='HTML'/>
</b:section>
7. Jika sudah yakin bahwa semua kode widget sudah di paste pada template yang baru, silahkan klik tombol SIMPAN TEMPLATE.
8. Selesai. Jika anda tidak melakukan kesalahan, semua widget lama anda tidak akan hilang.
kayanya harus dilakukan berulang ulang kalo ganti template sob... mendingan yang pertama deh, soalnya itu permanen bro..
BalasHapusAda ngga yg lebih mudah selain cara itu bang ?
BalasHapus:c:
BalasHapussusahhh
BalasHapuskalelawarnye gangguin aj
BalasHapuswaduh telat gw taunya kalo begini mah ya dari dulu toh...widget gue tadiya banyak sekarang ilang semua..hahaha tank bro....:a:
BalasHapuswidget udah pada hilang
BalasHapusjordan shoes
BalasHapuscheap jordans
fake rolex
kyrie 5 shoes
fila sneakers
mlb jerseys
yeezy boost
adidas superstar
asics shoes
nike kd 11